Selasa, 04 April 2023

Era Biaya Modal Mahal Diprediksi Bakal Berakhir di Kuartal I 2024

 Duniaindustri.com (April 2023) – Era biaya modal tinggi akibat lonjakan suku bunga acuan diprediksi akan berakhir di awal 2024. Seiring terkendalinya inflasi, tekanan suku bunga acuan bakal mereda dan memberikan sentimen positif bagi iklim usaha di dalam negeri.

Bank Indonesia (BI) diprediksi mulai menurunkan suku bunga acuan pada kuartal I-2024, karena prospek inflasi Indonesia akan semakin stabil tahun depan.

Ekonom PT Mirae Asset Sekuritas Indonesia, Rully Arya Wisnubroto mengatakan BI telah mengambil keputusan yang tepat dengan tidak menaikkan BI7-DRR terlalu agresif dalam menghadapi inflasi yang tinggi. "Kami perkirakan BI akan mulai memangkas suku bunga kebijakan pada kuartal I-2024, karena prospek inflasi domestik akan semakin stabil tahun depan," kata Rully dalam keterangan tertulis, Selasa (4/4).

Rully menilai inflasi IHK yang masih tinggi hingga kuartal III-2023 akan membuat konsumsi rumah tangga sulit untuk tumbuh pesat, terutama bagi kelompok berpenghasilan menengah ke bawah. "Oleh karena itu kami perkirakan konsumsi rumah tangga akan tumbuh moderat tahun ini," ujar Rully.

Inflasi IHK bulanan Indonesia pada bulan Maret tercatat sebesar 0,2% MoM (vs. konsensus 0,3% MoM), atau 5,0% YoY (vs. konsensus 5,1% YoY). Kondisi cuaca masih menjadi salah satu faktor utama yang mempengaruhi inflasi IHK, dimana kondisi cuaca, yaitu curah hujan yang tinggi di beberapa daerah yang mengganggu pasokan dan produksi pangan.

"Kami masih melihat ketidakstabilan harga pangan sebagai risiko utama inflasi IHK ke depan. Kami perkirakan inflasi akan tetap tinggi di bulan April, bertepatan dengan sisa bulan Ramadan dan perayaan Idul Fitri," jelas Rully.

Semua komponen inflasi semakin stabil pada bulan Maret, dengan inflasi inti, harga yang diatur pemerintah, serta harga bergejolak melambat di bulan Maret. Namun demikian, Rully masih menganggap harga barang yang diatur dan harga bergejolak masih cukup tinggi secara historis.

"Sedangkan untuk inflasi inti, tren penurunan inflasi inti menunjukkan efektivitas kebijakan moneter, namun juga mengindikasikan perlambatan ekonomi domestik," tutup Rully.(*/berbagai sumber/tim redaksi 08/Safarudin/Indra)

Mari Simak Coverage Riset Data Spesifik Duniaindustri.com:

Market database
Manufacturing data
Market research data
Market leader data
Market investigation
Market observation
Market intelligence
Monitoring data
Market Survey/Company Survey
Multisource compilation data
Market domestic data
Market export data
Market impor data
Market directory database
Competitor profilling
Market distribution data
Company database/directory
Mapping competition trend
Profiling competitor strategy
Market data analysist
Historical data
Time series data
Tabulation data
Factory directory database
Market segmentation data
Market entry strategy analysist
Big data processor
Financial Modeling/Feasibility Study
Price trend analysist
Data business intelligence
Customized Direktori Database

* Butuh data spesifik atau riset pasar, total ada 263 database, klik di sini
** Butuh competitor intelligence, klik di sini
*** Butuh copywriter specialist, klik di sini
**** Butuh content provider (branding online), klik di sini
***** Butuh jasa medsos campaign, klik di sini

Database Riset Data Spesifik Lainnya:

  • Butuh data spesifik atau riset pasar, total ada 263 database, klik di sini
  • Butuh 25 Kumpulan Database Otomotif, klik di sini
  • Butuh 18 Kumpulan Riset Data Kelapa Sawit, klik di sini
  • Butuh 15 Kumpulan Data Semen dan Beton, klik di sini
  • Butuh 11 Kumpulan Riset Data Baja, klik di sini
  • Butuh 15 Kumpulan Data Transportasi dan Infrastruktur, klik di sini
  • Butuh 17 Kumpulan Data Makanan dan Minuman, klik di sini
  • Butuh 6 Kumpulan Market Analysis Industri Kimia, klik di sini
  • Butuh 3 Kumpulan Data Persaingan Pasar Kosmetik, klik di sini
  • Butuh competitor intelligence ataupun riset khusus (survei & observasi), klik di sini
  • Butuh copywriter specialist, klik di sini
  • Butuh content provider (online branding), klik di sini
  • Butuh market report dan market research, klik di sini
  • Butuh perusahaan konsultan marketing dan penjualan, klik di sini
  • Butuh menjaring konsumen korporasi dengan fitur customize direktori database perusahaan, klik di sini

Duniaindustri Line Up:

detektif industri pencarian data spesifik

[caption id="attachment_9784" align="alignnone" width="336"] Market Outlook Consumer Goods di Indonesia 2013-2024 (Market Growth and Channel Distribution Trend)[/caption][caption id="attachment_9749" align="alignnone" width="342"]Riset Data Spesifik Industri Frozen Food 2013-2024 (Market Share Top 10 Player Frozen Food Bakso dan Brand Profile) Riset Data Spesifik Industri Frozen Food 2013-2024 (Market Share Top 10 Player Frozen Food Bakso dan Brand Profile)[/caption]

Portofolio lainnya:

[caption id="attachment_9118" align="alignnone" width="523"] Buku "Rahasia Sukses Marketing, Direktori 2.552 Perusahaan Industri"[/caption]

Atau simak video berikut ini:

https://youtu.be/wAxS2LsxU2U

Contoh testimoni hasil survei daerah:

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar